Niat dan Doa Buka Puasa Rajab 2023, Latin, Arab dan Artinya

- 22 Januari 2023, 17:18 WIB
Niat dan Doa Buka Puasa Rajab 2023, Latin, Arab dan Artinya
Niat dan Doa Buka Puasa Rajab 2023, Latin, Arab dan Artinya /Foto/Ilustrasi/PEXELS/khats-cassim-556291
ISU BOGOR - Niat dan doa buka puasa Rajab 2023 perlu diingat dan dilafalkan sebelum dan sesudah menjalankan ibadah sunnah ini.

Sebagaimana diketahui, bacaan doa membatalkan puasa di bulan Rajab 1444 Hijriah ini dijelaskan sejumlah hadits.

Hadits yang menjelaskan doa berbuka puasa Rajab yaitu Riwayat Imam Bukhari dan Muslim.

Berikut bacaan doa buka puasa Rajab 2023:

Baca Juga: Ini Niat Puasa Rajab Sekaligus Qadha Ramadhan 2023, Lengkap Bahasa Arab, Latin, dan Artinya

اَللّهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَبِكَ آمَنْتُ وَعَلَى رِزْقِكَ أَفْطَرْتُ بِرَحْمَتِكَ يَا اَرْحَمَ الرَّحِمِيْنَ

Allahumma laka shumtu wa bika amantu wa'ala rizqika afthartu. Birrahmatika yaa arhamar roohimin.

Artinya: "Ya Allah, untukMu aku berpuasa, dan kepadaMu aku beriman, dan dengan rezekiMu aku berbuka. Dengan rahmatMu wahai yang Maha Pengasih dan Penyayang."

Sedangkan dalam Hadits Riwayat Imam Abu Dawud, doa buka puasa hanya cukup membaca:

Baca Juga: 1 Rajab 2023 Jatuh Pada Tanggal? Simak Niat Mandi Keramas dan Doa Puasa Sunah Rajab

ذَهَبَ الظَّمَـأُ، وابْــتَلَّتِ العُرُوقُ، وثَــبَتَ الأَجْرُ إِن شَاءَ اللهُ

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x