Niat Mandi Tolak Bala Rebo Wekasan, Arab, Latin dan Artinya

- 21 September 2022, 08:08 WIB
Niat Mandi Tolak Bala Rebo Wekasan, Arab, Latin dan Artinya
Niat Mandi Tolak Bala Rebo Wekasan, Arab, Latin dan Artinya /Foto/Ilustrasi/Pexels
ISU BOGOR - Niat mandi tolak bala Rebo Wekasan penting diketahui bagi mereka yang hendak menjalaninya pada Rabu terakhir bulan Safar. Afdolnya tertera dalam bahasa Arab, latin, dan artinya.

Seperti diketahui, Rebo Wekasan merupakan tradisi ibadah yang biasa dilakukan oleh masyarakat umat Islam di Jawa, Sunda, dan sekitarnya pada momen Rabu terakhir bulan Safar.

Sebelum menjalani alaman lain, niat mandi tolak bala Rebo Wekasan biasanya ditunaikan sebagai wujud mensucikan diri sebelum menjalani ibadah-ibadan lainnya.

Dalam Islam sendiri, meminta perlindungan kepada Allah disebut dengan istilah isti'adzah, yang mana sangat dianjurkan untuk dilakukan oleh umat muslim.

Baca Juga: Niat Sholat Sunnah Rebo Wekasan, Lengkap dengan Tata Caranya

Perintah meminta perlindungan kepada Allah tertulis dalam sejumlah hadist dan ayat-ayat suci Al-Quran.

Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam juga mengajarkan kita suatu doa untuk meminta perlindungan:

وعن خولة بنت حكيم رضي الله عنها قالت: سمعت رسول الله صلى الله عليه وسلم يقول: (من نزل منزلاً فقال: أعوذ بكلمات الله التامات من شر ما خلق، لم يضره شيء حتى يرحل من منزله ذلك) [رواه مسلم].

Artinya: "Barangsiapa singgah di suatu tempat, lalu berdoa A’udzu bi kalimatillahit tammaati min syarri maa kholaq (Aku berlindung dari kalam Allah Yang Maha Sempurna dari kejahatan segala makhluk yang Dia ciptakan), maka tidak ada sesuatu apapun yang kan membahayakan dirinya sampai dia beranjak dari tempat itu." [H.R. Muslim]

Baca Juga: Bacaan Surah Yasin Lengkap Arab, Latin, dan Artinya, Amalan Malam Rebo Wekasan 2022

Berikut bacaan niat mandi tolak bala Rebo Wekasan yang lengkap dengan bahasa Arab, latin, dan artinya:

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x