Indonesia Punya Hutang 'Gelap' Triliunan ke China, Rocky Gerung Sebut Kedaulatan Negara Terancam

- 6 Oktober 2021, 09:18 WIB
Ilustrasi dolar US dan Bendera China/Rocky Gerung
Ilustrasi dolar US dan Bendera China/Rocky Gerung /Pexels/Instagram @rockygerung.official

"Indonesia belum puas kan itu pasti akan melaju untuk minta hutang. Jadi, 200 triliun itu jumlah yang potensial untuk berlipat ganda," tuturnya.

Oleh karena itu, tambah Rocky, agar Indonesia tak terbelit hutang dengan China, maka pemerintah harus mengurangi ambisi membangun infrastruktur.

Baca Juga: Sri Mulyani Minta Rakyat Bayar Pajak untuk Lunasi Hutang, Rocky Gerung: Setiap Warga Negara Tidak Wajib

"Jadi, selama pemerintah Jokowi masih pamer kesuksesan infrastruktur, selama itu China akan umpankan lagi iming-iming untuk ambil utang lebih besar lagi," ujar Rocky Gerung.

"Dengan akibat yaitu kedaulatan diambil alih," tegasnya.***

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x