Tagar 'NKRI Bukan Milik PDIP' Muncul di Twitter, Ini Kata Netizen

- 7 Agustus 2021, 12:25 WIB
Tagar 'NKRI Bukan Milik PDIP' Muncul di Twitter, Ini Kata Netizen
Tagar 'NKRI Bukan Milik PDIP' Muncul di Twitter, Ini Kata Netizen /

ISU BOGOR - Tagar di media sosial Twitter setiap waktu berganti. Kali ini, netizen ramai menaikkan tagar 'NKRI Bukan Milik PDIP'.

Pantauan Isu Bogor, tagar tersebut posisinya tidak di trending satu. Namun, netizen ramai hingga pada Sabtu, 7 Agustus 2021 pukul 12.04 WIB sudah ada 5.341 tweets.

Tagar itu dinaikkan netizen dengan berbagai argumen, ada netizen yang mengaitkan dengan baliho-baliho di jalanan.

Baca Juga: Tagar '62 Hukum Bobrok' Trending, 'Diskon' Hukuman Para Koruptor Jadi Bulan-bulanan Netizen di Twitter

"Bekerjalah sesuai amanah yang diberikan, prihatin pada rakyat yang sedang kesulitan bukan sibuk buang uang pasang baliho. Segitu ngemisnya pak minta dihormati," tulis netizen @arkanturuk dikutip Isu Bogor.

Netizen lain menyebut jika NKRI adalah milik rakyat kecil yang mencintai negeri ini.

"NKRI milik kita Rakyat kecil yang mencintai negeri ini, mereka hanya perusak. Korupsinya arogan kali," ujar @hang_tuah1444.

Baca Juga: Tagar 'Daya Rusak Jokowi Luar Biasa' Trending, Netizen Singgung Demokrasi, Hukum, dan Penanganan Covid-19

"Milik rakyat, maka dari itu balikin kedaulatan rakyat," tegas @ohelay212.

Halaman:

Editor: Aulia Salsabil Syahla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x