Usai Gedung BPOM Kebakaran, Warganet Curiga Ada Konspirasi di Dalamnya: Masa Iya...

- 19 Juli 2021, 13:15 WIB
Usai Gedung BPOM Kebakaran, Warganet Curiga Ada Konspirasi di Dalamnya: Masa Iya...
Usai Gedung BPOM Kebakaran, Warganet Curiga Ada Konspirasi di Dalamnya: Masa Iya... /Ilustrasi kebakaran/Pexels/Pixabay

ISU BOGOR - Kebakaran gedung Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) pada Minggu malam, 18 Juli 2021, menyisakan tanda tanya besar bagi sebagian orang.

Pasalnya, usai berita kebakaran BPOM itu viral, para warganet di media sosial (medsos) ramai mengaitkannya dengan konspirasi.

Warganet curiga bahwasanya kebakaran BPOM bukanlah sebuah kecelakaan, melainkan ada oknum yang sengaja membakarnya.

Baca Juga: Usai Gedung BPOM Kebakaran, Warganet Singgung Fase 3 Uji Klinis Vaksin Nusantara

Baca Juga: Kampanyekan Vaksinasi, Jokowi 'Bocorkan' Vaksin Terbaik untuk Covid-19, Ini Katanya

Seperti yang terlihat di medsos Twitter, kata BPOM menjadi trending dan banyak yang memperbincangkannya.

Menurut keterangan resmi dari pihak BPOM, penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan oleh pihak kepolisian.

Dugaan sementara pemicu api di gedung BPOM adalah konsleting listrik, karena pada saat kejadian, sedang dilakukan pekerjaan peremajaan panel listrik.

Baca Juga: Lagi, Jenazah Pasien Diduga Positif Covid-19 Dibawa Kabur Warga di Kupang

Halaman:

Editor: Iyud Walhadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x