Borong, Bima Arya Sebut PAN Ajukan Erick, Anies, Ridwan Kamil, dan Khofifah Maju Pilpres 2024

- 9 Oktober 2021, 09:03 WIB
Wali Kota Bogor Bima Arya saat memberikan keterangan terkait Kebun Raya Bogor di Balai Kota, Selasa 28 September 2021
Wali Kota Bogor Bima Arya saat memberikan keterangan terkait Kebun Raya Bogor di Balai Kota, Selasa 28 September 2021 /Chris Dale/Isu Bogor

Selain berkomunikasi dengan para calon, Bima menambahkan, partai juga membangun komunikasi dengan partai lain untuk menentukan sosok yang cocok untuk maju di Pilpres 2024.

Sebelumnya, PAN melakukan Workshop Nasional yang diikuti oleh para anggota legislatif FPAN mulai dari DPR RI, DPRD I dan DPRD II se-Indonesia serta pimpinan eksekutif dari PAN.

Baca Juga: 5 Fakta Tentang Kanker Prostat, Salah Satunya Tidak Menyebabkan Kematian 

Rangkaian kegiatan Bimtek yang akan digelar sejak Senin 4 Oktober hingga Rabu 6 Oktober 2021 dipusatkan di Bali Nusa Dua Convention Center (BNDCC).***

Halaman:

Editor: Chris Dale


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x